Pangdam Jaya Pimpin Laporan Korps Kenaikan Pangkat
Cililitan - Pangdam Jaya Mayjen TNI Jaswandi memimpin upacara Laporan Korps Kenaikan pangkat personel Kodam Jaya di Aula Sudirman Makodam Jaya, Senin (02/10/2017).
“Kenaikan bukan semata-mata hadiah, tetapi merupakan wujud penghargaan…