Dari Spontanitas Komunitas Batak Pendukung Jokowi-Ma’ruf Serahkan Bantuan Korban Bencana…
Buah acara deklarasi seremonial Komunitas Batak Bersatu Dukung Joko Widodo- KH Ma'ruf Amin sebagai capres dan cawapres pilihan yang telah terselenggara pada Minggu, 30 September 2018 lalu secara spontan bisa mengumpulkan dana bantuan.